WEB LAMA
02 Juni 2020

PENDISTRIBUSIAN BANSOS BERAS DARI POLRES MAGETAN

Selasa (02/06/2020) bhabinkamtibmas dari polsek magetan mendistribusikan Bansos Beras dari Polres Magetan kepada 4 warga Desa Tambakrejo. Bantuan tersebut berupa beras sejumlah 10 kg pe KK. Pembagian Beras tersebut diberikan kepada masyarkat yang belum mendapatkan bantuan dari pemerintah dalam bentuk apapun. Diharapkan setelah mendapat bantuan ini, bisa membantu dan meringankan warga yang membutuhkan untuk mencukupi kebutuhan sehari-harinya.  
SUTOPO (KAUR PERENCANAAN)    BUDI KIRTONO (KAUR TATA USAHA DAN UMUM)    SUGIARTO (KAMITUWO)    SUKARDI (KAMITUWO)    SUTRISNO (KASI KESEJAHTERAAN)    SUNOTO (KASI PEMERINTAHAN)    INDARTI (KAUR KEUANGAN)    WARSITO (KASI PELAYANAN)